✔ Doa dibaca ketika sedang marah, untuk meredakannya - Juragan Do'a -->

✔ Doa dibaca ketika sedang marah, untuk meredakannya

Daftar Isi [Tampil]

Assalamualaikum  - Orang hebat bukanlah orang yang selalu menang dalam pertarungan. Orang hebat adalah orang yang bisa mengendalikan diri ketika marah.” (HR. Bukhari dan Muslim)

Itu adalah hadis yang menggambarkan bagaimana seseorang di sebut sebagai pemenang yang sesungguh nya jika  seseorang otu bisa menahan amarah nya, seperti kita semua tau amarah banyak sekali membawa dampak yang tidak baik, terutama saat mengambil keputusan kita sebaiknya jangan dalam keadaan emosi ataupun marah, amarah seseorang bisa di sebab kan dari benagai dan banyak sebab.

Namun bagaimana cara kita menyikapi dan meredam sedikit emosi untuk marah, di saat amarah sedang membuncak perbanyak doa menahan amaran atau bacaan bacaan yang bisa mengurangi rasa emosi dalam hati kita.

Doa dibaca ketika kita sedang marah


doa meredakan rasa marah

Latin:

“A’uudzu billahi minas syaithanir rajiim”.

Arti

“Aku berlindung kepada Allah dari godaan setan yang terkutuk”.

Marah atau amarah adalah suatu hal yang wajar dan lumrah, definisi marah atau pengertian dari kata marah itu sendiri berbeda antara orang satu dan yang lain nya, bisa bermacam macam dan tingkat atau level marah orang juga berbeda beda.

Marah rasa amarah yang kita rasa kan bisa dari banyak hal dan faktor yang mempengaruhi nya, penyebab marah bisa beragam dan umumnya disebabkan oleh frustasi, sakit hati, kejengkelan, kekecewaan, pelecehan, curiga, dan ancaman.

Walau dalam keadaan marah dan emosi namun marah harus dalam keadaan terkendali,agar nanti nya kita tak menyesali apa yang telah kita lakukan pada saat kita sedang dalam keadaan marah. Marah juga membawa dampak yang sangat besar bagi kesehatan kita, dampak dari marah bisa mempengaruhi kesehatan kita,gejala biologis orang yang sedang marah, orang yang sedang marah akan mengalami tekanan darah yang meningkat, hormone stress meningkat, napas jadi pendek, jantung berdebar.

Saat sedang marah  badan  kita gemetar,, kekuatan fisik meningkat, cara bicara dan gerak lebih cepat dan sering lebih sensitif. Tanda-tanda ini akan mengakibatkan pergerakan sel dan hormon dalam tubuh menjadi tidak normal.

Selain dampak biologis marah juga memiliki dampak lain yaitu dampak psikologis,dampak psikologis saat marah ialah antara lain, mempengaruhi emosi dan hati kita secara  tidak dak langsung itu akan mempengaruhi kesehatan kita,dampak psikologis seperti,mudah tersinggung, cemburu akan hal hal sepele,menilai orang lain dengan cara yang negative, depresi gelisah itu sebagian dari dampak biologis saat marah.

Emosi yang berlebih bisa kita alihkan ke hal hal yang positip dan produktif,cara mengendalikan emosi bisa kita awali dengan berhitung,tarik nafas dalam-dalam,berolahraga, mendengar kan musik,cari kata-kata yang menenangkan, menyibukkan diri dengan hobi,melakukan hal hal yang menyenangkan,itu adalah sebagian kecil yang dapat kita lakukan untuk  mengendalikan marah kita.

Seperti yang sudah saya tulis di atas saat marah perbanyak istighfar atau membaca istiazah untuk menutup pintu masuk setan, membaca doa agar kita senantiasa ingat kepada Allah Swt, selalu zikir dan memohon di jauhkan dari rasa marah;

Doa memohon di jauhkan dari rasa marah

أَعُوْذُ بِاللهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ

Latin:

“A’uudzu billahi minas syaithanir rajiim”.

Artinya:

“Aku berlindung kepada Allah dari godaan setan yang terkutuk”.

Marah merupakan salah satu pintu utama masuk nya setan kedalam tubuh manusia, diantara manfaat menahan marah adalah akan menghadirkan kekuatan jiwa dan kemampuan berpikir jernih. Dua hal ini merupakan modal bagi siapa saja yang ingin menjadi pemenang.

Kekuatan fisik yang tak diimbangi kekuatan jiwa tak akan mampu mengantarkan seseorang pada kesempurnaan. Betapa banyak orang yang kuat secara fisik, tapi dengan mudahnya dipecundangi karena tak mampu mengendalikan marah dan emosinya.

Saat sedang marah dan emosi adabaik nya kita mengingat kekuasaan Allah SWT,agar bisa meredam sedikit rasa marah kita,saat marah ada baik nya kita berwudu dan perbanyak istighfar untuk mengusir setan dan ikut masuk lewat pintu amarah.

teringat pada dosa dan kesalahn kita kepda allah,dengan membaca doa disaat kita sedang dalam keadaan marah kita dapat mengingat dosa dosa yang telah kita perbuat dan menyadari bahwa marah merupakan hal yang tidak baik apalagi jika terlalu berlebihan. Kita juga mengingat kesapahan kita pada Allah,dengan cara itu semoga bisa mengurangi marah dan emosi kita.

Marah yang baik,pada saat sedang marah sebaik nya kita melakukan hal hal baik agar dapat mengontrol emosi dan rasa marah yang nanti nya akan kita sesali,marah yang baik itu ialah mengubah energi negatif saat marah ke dalam energi positif, marah bisa jadi di pengruhi oleh setan,setan berasal dari api,maka untuk meredakan marah atau mematikan api perlu air,maka dari itu kita perlu berwudhu,marah yang baik saat marah sebaik nua perbanyak membaca Al_quran, dengan semikian diharapkan bisa merubah marah yang tak baik kedalam marah yang baik.

Wassalamu'alaikum wr.wb - Juragan Doa



Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel